Meski Dilaporkan ke Polisi Oleh Farhat Abbas, Deny Sumargo Mengaku Tak Takut

Minggu 10 Nov 2024, 18:29 WIB
Meskipun Dilaporkan ke Polisi Oleh Farhat Abbas, Deny Sumargo Mengaku Tak Takut.(Instagram/@sumargodenny)

Meskipun Dilaporkan ke Polisi Oleh Farhat Abbas, Deny Sumargo Mengaku Tak Takut.(Instagram/@sumargodenny)

Menurut Densu, laporan yang dilayangkan Farhat Abbas kepada polisi terkait dirinya, justru merupakan hal yang lucu. 

“Saya bingung kenapa saya enggak benci dia ya? karena menurut saya lucu gitu lho, menggemaskan,” jelas Densu.

Densu pun menyerahkan dan memasrahkan kasus yang tengah dihadapinya kepada Tuhan, dan mempercayai Tuhan ddapat menolongnya. 

“Jadi di sini saya mulai mengerti banyak hal bahwa ternyata ketika saya jalan ikut Tuhan, beban saya itu ada yang bantu pegang,” tandasnya.

Dapatkan update berita terbaru dan breaking news setiap hari dari Poskota. Ikuti saluran WhatsApp Poskota serta Google News Poskota

Berita Terkait
News Update