Bisa Curi Data Penting, Kenali 10 Virus HP Android dan Cara Mengatasinya

Minggu 10 Nov 2024, 13:55 WIB
Ilustrasi. Berikut ini adlaah 10 virus HP Android yang bisa curi data penting. (Freepik)

Ilustrasi. Berikut ini adlaah 10 virus HP Android yang bisa curi data penting. (Freepik)


Keylogger adalah malware yang merekam setiap ketikan yang dilakukan pengguna pada perangkat mereka. 

Informasi yang dicuri bisa mencakup kata sandi, pesan, atau data login akun online.

Ciri-ciri:

Perangkat terasa sangat lambat atau terganggu saat mengetik.
Aktivitas aneh dalam aplikasi perpesanan atau email.

Dampak:

Pencurian informasi pribadi, termasuk kata sandi dan kredensial login.
Penyalahgunaan akun online atau transaksi keuangan.

Cara Mengatasinya:

Gunakan autentikasi dua faktor untuk meningkatkan keamanan akun Anda.
Instal aplikasi antivirus yang dapat mendeteksi keylogger.

8. Worm

Worm adalah jenis malware yang bisa menyebar dengan cepat dari satu perangkat ke perangkat lain melalui jaringan atau internet. 

Worm sering kali digunakan untuk mencuri data atau merusak sistem Android.

Ciri-ciri:

Berita Terkait
News Update