Blak-blakan Akui Didukung Presiden Prabowo Subianto, Ahmad Luthfi dan Taj Yasin Jadi Sorotan di Pilkada Jateng 2024 

Sabtu 09 Nov 2024, 17:04 WIB
Cagub Jateng, Ahmad Luthfi  blak-blakan akui didukung Presiden Prabowo Subianto dan Jokowi di Pilkada 2024. (Media Sosial @ahmadluthfi_official)

Cagub Jateng, Ahmad Luthfi blak-blakan akui didukung Presiden Prabowo Subianto dan Jokowi di Pilkada 2024. (Media Sosial @ahmadluthfi_official)

Selanjutnya, Prabowo pun membeberkan alasan mengapa hasul memilih pasangan Cagub dan Cawagub tersebut.

“Saya percaya kedua tokoh ini merupakan tepat memimpin Jawa Tengah,” kata Prabowo Subianto dalam video singkatnya tersebut.

Tidak hanya itu, ia pun menyingung keselarasan terkait kerja sama antar pemerintah pusat dan daerah.

“Butuh keselarasan mencapai itu. Saya percaya bila keduanya memimpin baik sehingga kerja sama antara pusat dan daerah akan terwujud,” katanya memungkasi. 

Terkait hal demikian, muncul juga isu bahwa Presiden Prabowo Subianto endorse Cagub yang kini menjadi perbincangan hangat di media sosial. (*)

Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.

Berita Terkait

Merebak Aroma Pilkada Tak Jurdil

Rabu 13 Nov 2024, 07:57 WIB
undefined

News Update