Cara Menghemat Kuota Internet di Hp Supaya Tidak Cepat Habis

Jumat 08 Nov 2024, 03:37 WIB
Ilustrasi scroll hp setelah mengetahui cara menghemat kuota internet. (Freepik)

Ilustrasi scroll hp setelah mengetahui cara menghemat kuota internet. (Freepik)

POSKOTA.CO.ID - Kuota intenet menjadi satu di antara kebutuhan penting bagi para pengguna hp atau perangkat selular di manapun berada.

Namun, pemakaian kuota internet kerap kali menjadi boros tak terkendali, terutama ketika digunakan untuk streaming video, browsing, bermain game online, atau sekadar scroll media sosial.

Tentunya, hal tersebut mengakbatkan para pengguna harus berulang kali mengisi pulsa atau membeli paket data apabila perangkat mereka tidak terpasang pada wifi.

Oleh karenanya, mengetahui cara menghemat kuota bagi para pengguna smartphone merupakan langkah penting untuk menghindari pengeluaran data berlebih.

Kuota Internet

Kuota internet atau paket data merupakan sejumlah data yang diberikan operator seluler untuk mengakses internet dan aplikasi secara online.

Dalam artikel ini, Anda akan mengetahui tips-tips apa saja yang dapat dilakukan untuk menghemat kuota internet sehari-hari.

Dengan mengikuti tips yang disebutkan, Anda dapat menghindari pemborosan kuota internet dan tetap menikmati koneksi yang lancar tanpa harus sering-sering membeli paket data tambahan.

Melansir dari kanal YouTube Epriadi pada Jumat, 8 November 2024, berikut cara menghemat data seluler di aplikasi Instagram, WhatsApp, dan YouTube.

Cara Menghemat Kuota Internet di Hp

1. Instagram

Jika Anda pengguna Instagram yang aktif dan selalu meluangkan waktu untuk scroll setiap harinya, ada beberapa langkah yang bisa dilakukan untuk menghemat kuota ketika bermain di aplikasi ini.

Berikut cara yang bisa Anda lakukan untuk menghemat data selular di Instagram:

  • Buka aplikasi Instagram
  • Masuk ke profil
  • Ketuk garis tiga di kanan atas
  • Scroll ke bawah dan pilih 'Penggunaan Data dan Kualitas Media'
  • Aktifkan penghemat data dan kualitas unggahan media Anda
  • Selesai

2. WhatsApp

WhatsApp menjadi aplikasi perpesanan, panggilan suara, dan pangilan video yang banyak digunakan oleh masyarakat Indonesia.

Berita Terkait

News Update