Pastikan Anda mengaktifkan fitur keamanan tambahan seperti verifikasi dua langkah pada akun DANA Anda. Ini akan menambah lapisan perlindungan jika seseorang mencoba mengakses akun Anda tanpa izin.
5. Segera Hubungi Customer Service Resmi
Jika ada hal mencurigakan, jangan ragu untuk langsung menghubungi Customer Service melalui nomor yang tercantum di situs resmi.
Penipuan melalui aplikasi dompet elektronik seperti DANA memang semakin merajalela dan menjadi ancaman nyata bagi pengguna.
Namun, dengan meningkatkan kewaspadaan dan mengetahui cara kerja penipuan ini, Anda dapat melindungi diri Anda dari ancaman pembobolan saldo di dompet elektrnik oleh para oknum tidak bertanggung jawab.
Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.