Tips Ngecas HP agar Tidak Meledak, Cek Panduan Aman dan Lengkap Berikut Ini

Kamis 07 Nov 2024, 13:20 WIB
Ilustrasi. Berikut ini adalah panduan atau tips ngecas HP agat tidak meledak dan tetap aman. (Pexels/Julio Lopez)

Ilustrasi. Berikut ini adalah panduan atau tips ngecas HP agat tidak meledak dan tetap aman. (Pexels/Julio Lopez)

POSKOTA.CO.ID - Pengecasan HP merupakan hal yang dilakukan secara rutin.

Meskipun terbilang mudah dan sederhana, namun jika tidak dilakukan dengan tetap akan berbahaya.

Ada beberapa kasus mengenai kebakaran akibat proses atau cara ngecas HP yang tidak sesuai.

Namun, Anda tidak perlu khawatir karena ada beberapa langkah tips atau panduan lengkap ngecas HP yang perlu dipahami.

Tujuannya yakni agar terhindar dari ledakan dan kondisi HP terhindar dari kerusakan.

Berikut ini adalah beberapa tips untuk ngecas HP agar tidak meledak dan tetap aman.

Tips Ngecas HP agar Tidak Meledak

1. Gunakan Charger Original

Penggunaan charger yang tidak sesuai atau charger palsu dapat menyebabkan masalah serius pada baterai HP. 

Charger yang tidak memiliki kualitas baik atau tidak sesuai dengan spesifikasi ponsel dapat mengirimkan daya yang tidak stabil atau berlebihan, yang dapat menyebabkan panas berlebih atau bahkan kerusakan pada baterai.

Tips:

Selalu gunakan charger yang disertakan oleh produsen ponsel Anda atau charger yang memiliki sertifikasi resmi.

Berita Terkait

Cara Pasang Kaca Pelindung Hp dengan Mudah

Kamis 07 Nov 2024, 14:03 WIB
undefined
News Update