Bahkan menghubungi orang-orang terdekat anda untuk menekan anda agar membayar utang. Penagihan yang tidak sesuai dengan hukum ini adalah salah satu cara mereka memperburuk kondisi finansial nasabah.
Mengajukan pinjaman online bisa menjadi solusi yang tepat untuk kebutuhan finansial mendesak, tetapi anda harus berhati-hati dalam memilih platform pinjol.
Selalu pastikan bahwa pinjol yang anda pilih terdaftar dan diawasi oleh OJK untuk memastikan anda tidak terjebak dalam pinjol ilegal yang dapat merugikan keuangan anda.
Ingat, pinjol legal menawarkan transparansi, suku bunga yang wajar, serta perlindungan data yang baik, sementara pinjol ilegal seringkali melibatkan praktik-praktik yang tidak sah dan merugikan konsumen.
Dengan memahami perbedaan jelas antara pinjol legal dan ilegal, anda dapat melindungi diri anda dari risiko penipuan dan menjaga kesehatan keuangan anda.
Selain itu, anda bisa temukan berita dan informasi menarik lainnya di Google News. Lalu, ikuti channel WhatsApp Poskota agar tidak ketinggalan updatean berita di setiap harinya.
Diantaranya adalah mengenai berita kriminal, nasional, tekno, lifestyle, dan hiburan. Banyak informasi terbaru, terupdate, terhangat, dan terpercaya di channel Poskota.
Disclaimer: Artikel ini bukan untuk mengajak kamu melakukan pinjol, terlebih jika sudah legal dan terdaftar di OJK. Namun, apabila mengalami masalah pada pinjol, segera selesaikan dengan baik. Semoga dengan ini bisa membantu mengatasi masalahmu dan menjaga stabilitas keuanganmu.