Tanpa Aplikasi Penghasil Uang, Begini Cara Praktis Klaim Saldo DANA Gratis Langsung dari Aplikasi DANA

Selasa 05 Nov 2024, 10:07 WIB
Dapatkan saldo DANA gratis tanpa aplikasi penghasil uang. (dana.id/edited Dadan)

Dapatkan saldo DANA gratis tanpa aplikasi penghasil uang. (dana.id/edited Dadan)

Setiap promo biasanya memiliki syarat dan ketentuan tertentu, jadi pastikan Anda memenuhi seluruh persyaratan agar berpeluang memenangkan saldo gratis dari DANA.

3. Ikuti Program Referral DANA

Program referral adalah cara lain yang bisa digunakan oleh pengguna baru untuk mengumpulkan saldo DANA gratis. Anda hanya perlu mengundang teman atau orang lain untuk menggunakan aplikasi DANA melalui kode referral Anda.

Setiap kali ada pengguna baru yang mendaftar menggunakan kode referral Anda, maka saldo gratis sebagai hadiah akan terisi ke dompet elektronik Anda.

Dengan cara-cara di atas, Anda bisa memperoleh saldo DANA gratis dengan praktik tanpa aplikasi pihak ketiga yang mengharuskan Anda membuat akun dan melakukan misi-setiap harinya.

Jadi manfaatkan semua fitur yang tersedia di aplikasi DANA agar Anda bisa mendapatkan keuntungannya setiap hari.

Disclaimer: Artikel ini hanya bersifat informatif dan tidak menjamin memberikan penghasilan tetap. Hasil yang didapatkan akan berbeda-beda pada setiap orang, tergantung dari usaha dan kemampuannya masing-masing.

Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.

Berita Terkait
News Update