POSKOTA.CO.ID - Jika kamu belum berhasil mendaftar di Kartu Prakerja gelombang sebelumnya, kesempatanmu untuk mencoba lagi masih terbuka lebar.
Program ini memberikan peluang bagi para pencari kerja untuk mendapatkan pelatihan dan dana bantuan.
Dengan mendaftar, kamu tidak hanya memperoleh kesempatan untuk meningkatkan keterampilan, tetapi juga mendapatkan dana sebesar Rp3.500.000 setelah dinyatakan lolos seleksi.
Namun, dana ini tidak dapat dicairkan menjadi uang tunai. Prakerja
Melainkan harus digunakan untuk membeli pelatihan di merchant yang bekerjasama dengan Prakerja.
Setelah mengikuti pelatihan dan mendapatkan sertifikat, kemudian
kamu berhak atas insentif tambahan.
Total insentif yaong diberikan pemerintah mencapai Rp700.000, terdiri dari:
- Rp600.000 untuk biaya pencarian kerja.
- Rp100.000 yang dapat diperoleh dengan menyelesaikan dua survei, masing-masing senilai Rp50.000.
Trik Ampuh Lolos Seleksi Kartu Prakerja
Untuk memastikan kamu lolos seleksi Kartu Prakerja, berikut beberapa trik yang bisa kamu terapkan:
1. Penuhi Syarat Pendaftaran