POSKOTA.CO.ID - Jika tidak memiliki aktivitas sepanjang hari, kamu bisa memanfaatkan waktu untuk klaim saldo DANA gratis.
Cukup dengan menggunakan smartphone, kamu akan menemukan banyak aplikasi yang menawarkan saldo DANA.
Ada berbagai aplikasi yang memungkinkanmu mendapatkan saldo DANA hingga ratusan ribu rupiah secara mudah dan praktis.
Aktivitas ini bisa dilakukan kapan saja, baik saat santai di rumah atau saat hangout dengan teman-teman.
Untuk memulainya, kamu hanya perlu mengunduh aplikasi-aplikasi tersebut dan mengikuti instruksi yang ada.
Pastikan kamu memahami syarat dan ketentuannya, karena setiap aplikasi memiliki aturan berbeda.
Dengan mengikuti ketentuan ini, kamu bisa mendapatkan saldo DANA gratis yang menguntungkan.
Berikut adalah tiga aplikasi yang bisa kamu coba saat punya waktu luang untuk menghasilkan uang tambahan:
1. Aplikasi Survei
Mendapatkan uang melalui survei adalah salah satu cara yang paling mudah.
Dengan aplikasi survei, cukup jawab beberapa pertanyaan tentang berbagai topik dan kamu akan mendapatkan poin sebagai hadiah.
Poin-poin ini bisa ditukar menjadi saldo DANA. Aktivitas ini sangat fleksibel dan bisa dilakukan kapan saja.