Peringati Hari Santri Dukung Kemajuan Bangsa, RMINU dan PCNU Gandeng Le Minerale

Kamis 31 Okt 2024, 12:59 WIB
Foto: Festival Hari Santri 2024 di Kantor PCNU Jakarta Utara, Jalan Kramat Jaya Raya, Koja, Jakarta Utara, kemarin. (Dok. Le Minerale)

Foto: Festival Hari Santri 2024 di Kantor PCNU Jakarta Utara, Jalan Kramat Jaya Raya, Koja, Jakarta Utara, kemarin. (Dok. Le Minerale)

Sebagai produk asli milik Indonesia Le Minerale membuktikan komitmennya dalam mengalirkan semangat ke generasi bangsa demi kemajuan bangsa. Le Minerale mendukung setiap langkah positif yang dapat menginspirasi generasi bangsa, seperti gelaran Festival tersebut dalam memperingati Hari Santri Nasional. 

“Terima kasih atas kepercayaan serta amanah yang diberikan pada kami. Le Minerale sebagai produk asli milik Indonesia, berkomitmen untuk terus mengalirkan semangat bagi generasi bangsa demi kemajuan Indonesia,” jelas Head of Public Relations and Digital Le Minerale, Yuna Eka Kristina.

Adanya kolaborasi ini diharapkan mampu mendorong semangat juang santri dan menjadi kerjasama yang tepat dalam memperkuat ekonomi bangsa. Semangat tersebut pun nampak terlihat pada Festival Hari Santri Nasional. Pada rangkaian festival, produk asli milik Indonesia ini menjadi pilihan santri untuk mencukupi kebutuhan cairam dan mineral mereka. (Ril)

Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.

News Update