Malah Bikin Dehidrasi, Hindari 7 Minuman Ini Saat Haus Melanda, Salah Satunya Soda Dingin!

Rabu 30 Okt 2024, 12:18 WIB
Terdapat beberapa minuman yang harus dihindari saat cuaca panas dan haus melanda. (Freepik/topntp26)

Terdapat beberapa minuman yang harus dihindari saat cuaca panas dan haus melanda. (Freepik/topntp26)

Jus miliki banyak manfaat kesehatan dan nutrisi. Namun, proses pembuatannya sering menghilangkan serat yang sehat, sehingga sisa gulanya malah menimbulkan lonjakan kadar gula darah dengan cepat.

Selain itu, jus sering kali mengandung lebih banyak gula, terutama pada jenis jus yang telah diproses secara berlebihan dan tersedia di toko-toko.

Mengonsumsi buah segar adalah solusi terbaik agar dapat menghindari masalah ini, dan benar-benar mendapatkan nutrisi yang dibutuhkan.

Itulah beberapa minuman yang harus dihindari saat panas terik karena dapat mengakibatkan tubuh menjadi lebih cepat mengalami dehidrasi. 

Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari. 

Berita Terkait
News Update