POSKOTA.CO.ID - Menjelang akhir tahun banyak merek HP yang banting harga miring diantaranya ada Tecno Pova 6 dan Redmi Note 13 cocok buat kamu yang ingin punya HP baru.
2 bulan lagi pergantian tahun, dengan begitu banyak perusahaan produksi HP yang memberikan penawaran kepada penggunanya.
Salah satunya dengan menurunkan harga jual HP mereka atau dengan istilah cuci gudang.
Jadi tidak heran jika banyak HP yang biasanya dibandrol dengan harga dua jutaan, bisa kamu peroleh dengan harga relatif lebih murah.
Tapi jangan takut salah beli, karena kedua HP ini memiliki spesifikasi yang mumpuni dari segala sisi.
Tecno Pova 6 dan Redmi Note 13 bisa menjadi salah satu HP yang wajib kamu beli.
Pasalnya, saat kamu membeli Tecno Pova 6 akan mendapatkan potongan harga lebih murah daripada aslinya.
Dari sisi spesifikasi Tecno Pova 6 cukup unggul dari dapur pacu dan fitur eksternal serta baterai sebesar 6000mAh, perangkat ini dapat diperoleh dengan harga sekitar Rp 1,959,000.
Selanjutnya ada Redmi Note 13, memiliki performa layar yang jernih dan dukungan spesifikasi berkualitas.
HP ini dibanderol mulai dari Rp 1,964,000.
Adapun daftar HP ketiga yang kamu bisa beli juga Infinix Hot 40 Pro.