Cek Spesifikasi Realme C61, Hp Tahan Banting yang Dijual 1 Jutaan, Tertarik Membeli?

Selasa 29 Okt 2024, 06:25 WIB
Hp Realme C61 rilis di Indonesia dengan harga 1 jutaan. (realme.com)

Hp Realme C61 rilis di Indonesia dengan harga 1 jutaan. (realme.com)

Beralih ke layarnya, hp Realme C61 dibekali IPS LCD dengan refresh rate 90 Hz yang berukuran 6,74 inci.

Layar tersebut memiliki resolusi sebesar 720 x 1600 piksel dengan kerapatan 260 ppi.

Detail Spesifikasi Realme C61

  • Dimensi: 167.3 x 76.7 x 7.8 mm
  • Berat: 188 gram
  • Warna: Sparkle Gold, Dark Green
  • Jenis layar: IPS LCD
  • Refresh rate: 90 Hz
  • Ukuran layar: 6.74 inci
  • Resolusi: 720 x 1600 piksel
  • Kerapatan piksel: 260 ppi
  • Chipset: Unisoc Tiger T612 (12 nm)
  • CPU: Octa-core (2x1.8 GHz Cortex-A75 & 6x1.8 GHz Cortex-A55)
  • GPU: Mali-G57
  • RAM: 6GB, 8GB
  • Penyimpanan: 128GB, 256GB
  • Sistem operasi: Android 14, Realme UI
  • Kamera belakang: 50 MP (wide), 0.08 MP (auxiliary lens)
  • Kamera depan: 5 MP (wide)
  • Baterai: 5000 mAh
  • Fast Charging: 15W

Harga Realme C61

Berdasarkan pantauan Poskota di toko resmi Realme pada Selasa, 29 Oktober 2024, hp ini dijual segarga Rp1.799.000 untuk varian RAM 8GB/128GB.

Harga tersebut bisa berubah sewaktu-waktu, tergantung kebijakan Realme.

Demikian informasi seputar spesifikasi dan harga Realme C61. Setelah melihat uraian di atas, apakah Anda tertarik membeli hp ini?

Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.

Berita Terkait

News Update