Soal tenaga, OPPO A60 dibekali baterai berkapasitas besar yaitu 5000 mAh lengkap dengan pengisian cepat 45W.
Detail Spesifikasi OPPO A60
- Dimensi: 165.7 x 76 x 7.7 mm
- Berat: 186 gram
- Warna: Purple, Blue
- Jenis layar: IPS LCD
- Refresh rate: 90 Hz
- Ukuran layar: 6.67 inci
- Resolusi: 720 x 1604 piksel
- Kerapatan piksel: 264 ppi
- Chipset: Snapdragon 680 4G (6 nm)
- CPU: Octa-core (4x2.4 GHz Kryo 265 Gold & 4x1.9 GHz Kryo 265 Silver)
- GPU: Adreno 610
- RAM: 8GB
- Penyimpanan: 128GB, 256GB
- Sistem operasi: Android 14, ColorOS 14
- Kamera belakang: 50 MP (wide),2 MP (depth)
- Kamera depan: 8 MP (wide)
- Baterai: 5000 mAh
- Fast Charging: 45W
Harga OPPO A60
Dilihat dari penelusuran Poskota di toko resmi Shopee OPPO Indonesia Official Store pada Minggu, 27 Oktober 2024, OPPO A60 dijual dengan harga sebagai berikut.
OPPO A60 (RAM 8GB+8GB/128GB): Rp2.599.000
Dengan nominal yang terjangkau itu, Anda sudah mendapatkan Android dengan kualitas bodi tahan banting dan performa mumpuni untuk digunakan dalam berbagai tugas.
Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.