Bansos PKH BPNT November-Desember 2024 Akan Disalurkan ke NIK KTP Pemilik KKS? Simak Penjelasannya di Sini!

Jumat 25 Okt 2024, 23:27 WIB
Bansos PKH BPNT periode salur November-Desember 2024 dipastikan akan dilaksanakan dalam waktu dekat. (Rivero Jericho S/Poskota)

Bansos PKH BPNT periode salur November-Desember 2024 dipastikan akan dilaksanakan dalam waktu dekat. (Rivero Jericho S/Poskota)

POSKOTA.CO.ID - Bantuan sosial (bansos) Program Keluarga Harapan (PKH) dan Bantuan Pangan Non TUnai (BPNT) periode salur November-Desember 2024 akan disalurkan? Simak informasinya di sini.

Nomor Induk Kependudukan (NIK) Kartu Tanda Penduduk (KTP) pemilik Kartu Keluarga Sejahtera (KKS) masih akan disalurkan bansos PKH BPNT periode akhir tahun ini.

Kabar baiknya penyaluran periode ini akan dilakukan dalam waktu dekat pada awal bulan November nanti.

Perlu diketahui juga, bahwa bansos ini akan menyalurkan bantuannya ke 2 penampung yaitu KKS dan KKS baru.

KKS baru yang dimaksud adalah KKS yang pada saat ini masih dalam proses burekol.

Melansir dari YouTube DIARY BANSOS, bantuan ini berarti akan disalurkan dalam 2 periode salur berbeda yaitu November-Desember 2024 dan Oktober, November, dan Desember 2024 atau pengalokasian 2 dan 3 bulan.

"Karena terdapat 2 periode salur yang berbeda, jadi kemungkinan terdapat perbedaan dalam nominal bansos BPNTnya ya." Ujar DIARY BANSOS.

"Khusus untuk KKS baru yang masih burekol, kemungkinan penyaluran Juli-September dan Oktober-Desember 2024nya akan disalurkan dalam waktu yang bersamaan." Tambah DIARY BANSOS.

Silakan simak informasi lebih lanjut terkait penyaluran kedua bansos kemensos berikut cara cek status penyalurannya di bawah ini.

Bantuan Pangan Non Tunai

BPNT menyalurkan dana bantuan sebesar Rp2,4 Juta untuk para KPMnya pada tiap tahunnya.

Nominal tersebut didapatkan atas pengalokasian bantuan selama 2-3 bulan yaitu Juli-September, November-Deseber dan Oktober-Noveber 2024 dengan nominal Rp400.000 hingga Rp600.000.

Berita Terkait
News Update