Simak juga syarat untuk mendaftarkan diri ke Prakerja di bawah ini untuk Anda penuhi agar bisa mendapatkan kelas pelatihan tersebut.
Syarat Daftar Prakerja
Berikut adalah syarat untuk mendaftarkan diri ke Prakerja gelombang 72:
- Warga Negara Indonesia (WNI)
- Minimal berusia 18 tahun dan maksimal 62 tahun
- Tidak sedang menempuh pendidikan formal
- Bukan anggota dari lembaga pemerintahan seperti ASN, TNI, Polri dan semacamnya
- Sedang mencari kerja atau sudah memiliki pekerjaan.
Dengan syarat-syarat di atas, calon peserta bisa mendaftarkan dirinya ke program Prakerja.
Daftarkan diri Anda pada waktu yang akan segera diumumkan oleh pihak Prakerja nanti.
Demikian informasi seputar daftar kelas pelatihan yang bisa didapatkan berikut syarat daftar Prakerja. Semoga bermanfaat.
Disclaimer: Poskota tidak mengetahui tanggal pendaftaran Prakerja, simak informasi lebih lanjut di situs resmi prakerja.go.id.
Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.