"Liam menurut pendapat saya adalah bagian paling vital dari One Direction. Nada
yang sempurna, kehadiran panggungnya, bakatnya untuk menulis," ungkapnya.
Terakhir, ia menuliskan ungkapan cinta kepada Liam Payne dan berharap ditempatkan di tempat yang terbaik.
"Jagoanku, salah satu sahabatku, saudaraku, aku mencintaimu sobat. Tidur yang
nyenyak," ucapnya.
Cek berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan follow WhatsApp
Channel POSKOTA untuk update artikel pilihan dan breaking news setiap hari.