Petunjuk Klaim DANA Kaget Hari Ini, Dapatkan Uang Digital Gratis Rp100.000 Cair ke Dompet Elektronik

Kamis 17 Okt 2024, 23:45 WIB
Klaim DANA Kaget berisi saldo Rp100.000. (Poskota/Febrian Hafizh Muchtamar)

Klaim DANA Kaget berisi saldo Rp100.000. (Poskota/Febrian Hafizh Muchtamar)

POSKOTA.CO.ID - Klaim DANA Kaget hari ini untuk memperoleh uang digital gratis senilai Rp100.000.

Aplikasi dompet elektronik DANA memanjakan pengguna dengan fitur DANA Kaget yang bisa menghasilkan uang gratis.

Tanpa Nomor Induk Kependudukan (NIK) e-KTP, pengguna bisa langsung klaim saldo DANA gratis dalam hitungan detik.

Untuk memperoleh saldo digital itu, pengguna DANA cukup memahami syarat-ketentuan dan cara klaim DANA gratis.

Syarat dan Ketentuan DANA Kaget

DANA Kaget berbentuk link. Link tersebut dibagikan pengirim selaku pengguna DANA versi Premium.

Namun, link bisa diklaim pengguna DANA Basic dengan memerhatikan kuota dan masa aktif tautan yang terbatas.

Fitur tersebut dibuka untuk satu pengguna per perangkat. Link maksimal terbatas untuk 200 pemenang dan masa aktif 24 jam.

Sementara itu, DANA Kaget memberikan pilihan pembagian saldo DANA gratis secara rata atau acak.

Acak berarti setiap pengguna memperoleh besaran uang berbeda. Sementara sistem rata berlaku sebaliknya.

Cara Klaim DANA Kaget

  • Temukan link DANA Kaget di internet atau media sosial.
  • Buka link hingga pengguna dialihkan ke aplikasi DANA.
  • Ketuk gambar berbentuk amplop digital untuk mengeluarkan saldo.
  • Periksa akun untuk memastikan uang masuk atau tidak ke dompet elektronik.

Disclaimer: Poskota tidak menyediakan link DANA Kaget. Artikel di atas murni sebagai petunjuk klaim DANA Kaget.

Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.

Berita Terkait

News Update