Hal ini untuk memastikan keamanan data pribadi dan menghindari risiko terjebak dalam pinjaman ilegal yang bisa menimbulkan masalah, seperti bunga yang tidak jelas, intimidasi dalam penagihan, dan penyalahgunaan data.
Meskipun pinjaman tanpa KTP menawarkan kemudahan, penting bagi Anda untuk mempertimbangkan kemampuan bayar dan membaca syarat serta ketentuan yang berlaku.
Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.