American Heart Association merekomendasikan konsumsi lemak tak jenuh tunggal dan ganda, sekaligus membatasi konsumsi lemak jenuh dan lemak trans.
Alpukat dikenal kaya akan lemak tak jenuh tunggal yang dapat membantu menjaga kadar kolesterol tetap sehat.
7. Salmon
Ikan berlemak seperti salmon sebaiknya dikonsumsi dua porsi per pekan untuk menurunkan risiko penyakit jantung dan strok.
Ikan-ikan berlemak dapat memberikan asupan asam lemak omega 3 yang baik untuk kesehatan jantung.
Itulah beberapa makanan yang memiliki kandungan nustrisi baik bagi kesehatan jantung. (*)
Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.