Siswa Sekolah Butuh Laptop Mulai dari 3 Jutaan? Berikut Rekomendasinya!

Sabtu 12 Okt 2024, 19:42 WIB
Rekomendasi laptop mulai 3 jutaan untuk siswa. (Axiooworld.com)

Rekomendasi laptop mulai 3 jutaan untuk siswa. (Axiooworld.com)

Dengan prosesor Intel Celeron, RAM 4GB dan penyimpanan 64GB, laptop ini bisa menjadi pertimbangan untuk siswa sekolah.

Dapatkan Axioo MyBook 11 Lite dengan harga mulai dari 3 jutaan.

3. Asus VivoBook E410MA

Laptop ini memiliki layar 14 inci dengan resolusi HD sehingga membuat pengalaman kualitas visual yang baik untuk sehari-hari.

Prosesor Intel Celeron N4020 dengan RAM 4GB dan penyimpanan 128GB membuat laptop ini cocok untuk menyimpan berbagai file. 

Dapatkan Asus VivoBook E410MA dengan harga mulai dari 3 jutaan.

Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari. 

Berita Terkait
News Update