Mitos! 5 Hal Ini Ternyata Tidak Terbukti dalam Penelitian Ilmiah Kesehatan

Sabtu 12 Okt 2024, 10:29 WIB
Ilustrasi. 5 mitos kesehatan. (Pixabay/ctockcnap)

Ilustrasi. 5 mitos kesehatan. (Pixabay/ctockcnap)

5. Makanan Rendah Lemak Jadi Pilihan Terbaik

Mitos ini disebut Hanvey sebagai sebuah strategi pemasaran dari jenama produk tertentu. 

Dia mengingatkan, ketika sebuah produk 'dihilangkan' lemaknya, maka itu diganti dengan zat lain untuk mengimbangi kekurangan lemak.

Selain itu, sebenarnya beberapa jenis lemak baik untuk tubuh, seperti yang terkandung dalam kacang-kacangan, biji-bijian, dan ikan. 

Memang ada lemak jahat, seperti yang ada di daging merah dan es krim sehingga tak boleh berlebihan menyantapnya.

Itulah beberapa hal mitos mengenai kesehatan yang hingga saat ini masih dipercaya oleh masyarakat.

Jika tidak yakin dengan suatu hal, termasuk soal nutrisi sebaiknya segera berkonsultasi dengan ahli gizi. (*)

Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.

Berita Terkait
News Update