Baterainya 5.000 mAh dengan dukungan pengisian cepat 33W. HP ini juga dilengkapi speaker stereo, NFC, dan sensor sidik jari di bawah layar. Harga mulai dari Rp 2,7 juta.
3. Infinix Z034G
Infinix Z034G memiliki layar AMOLED melengkung 6,78 inci, resolusi Full HD Plus, dan refresh rate 120 Hz.
Kamera utamanya 108 MP, didukung lensa makro 2 MP. Chipset MediaTek Helio G99 dengan fabrikasi 6 nm dan RAM 8/256 GB plus 8 GB Extended RAM memastikan performa tangguh dengan skor AnTuTu 420.090 poin.
Baterai 5.000 mAh mendukung pengisian cepat 45W, tetapi tanpa audio jack 3,5 mm. Harga mulai dari Rp 2,5 juta.
4. Tecno Spark 20 Pro Plus
Tecno Spark 20 Pro Plus hadir dengan layar AMOLED 6,78 inci, refresh rate 120 Hz, dan chipset MediaTek Helio G99 Ultimate.
Baterai berkapasitas 5.000 mAh mendukung pengisian cepat 33W. Kamera utama 108 MP didampingi kamera makro 2 MP, serta kamera depan 32 MP. HP ini memiliki NFC, speaker stereo, dan sensor sidik jari di bawah layar, namun tanpa port audio 3,5 mm. Harga mulai dari Rp 2,2 juta.
5. Infinix Note 40 Pro
Infinix Note 40 Pro dibekali chipset MediaTek Helio G99 Ultimate, RAM 8/256 GB, dan mencetak skor AnTuTu 456.900 poin.
Baterainya 5.000 mAh dengan pengisian cepat 70W. Layar AMOLED melengkung berukuran 6,78 inci, resolusi Full HD Plus, dan refresh rate 120 Hz mencapai kecerahan hingga 1.300 nits.
Kamera belakangnya terdiri dari lensa utama 108 MP dan lensa kedalaman 2 MP, sementara kamera depan 32 MP. HP ini mendukung NFC dan speaker stereo, namun tanpa audio jack 3,5 mm. Harga mulai dari Rp 2,9 juta.