4 Manfaat Konsumsi Kentang bagi Kesehatan, Cek Kandungan Nutrisi Lengkapnya

Jumat 11 Okt 2024, 14:45 WIB
Ilustrasi. 4 manfaat konsumsi kentang bagi kesehatan. (Freepik)

Ilustrasi. 4 manfaat konsumsi kentang bagi kesehatan. (Freepik)

3. Meningkatkan Kesehatan Usus

Pasti resistan memiliki fungsi meningkatkan komposisi mikrobioma pada usus. 

4. Kesehatan Tubuh Menyeluruh

Tidak hanya mengandung kalium dan serat, kentang juga mengandung banyak nutrisi di dalamnya. Seperti vitamin C, vitamin B6, polifenol dan magnesium.

Vitamin C sebanyak 20 persen mampu mendukung kekebalan tubuh dan menghindari penyakit peradangan. 

Selain itu, juga dapat mengurangi risiko penyakit kanker, jantung dan katarak. Kandungan vitamin B6 mampu mengatasi penyakit anemia dan depresi.

Sementara itu, polifenol pada kandungan CGA kentang memiliki khasiat mengendalikan gula darah dan mengatasi peradangan serta menyehatkan jantung. 

Sedangkan, kandungan magnesium memiliki manfaat untuk mencegah sakit stroke, diabetes dan osteoporosis.

Itulah 4 manfaat konsumsi kentang bagi kesehtaan, perhatikan juga cara pengolahannya agar bisa mendapatkan nustrisi optimal. (*)

Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.

News Update