Penelitian ini dilakukan pada negara berpenghasilan tinggi sehingga dampak perubahan iklim mungkin dapat berbeda pada negara berpenghasilan rendah.
Untuk mencegah gangguan neurologis, setiap orang disarankan untuk selalu menerapkan pola hidup sehat dengan makan-makanan bernutrisi tinggi, berolahraga yang teratur, tidur yang cukup, dan mengelola stres.
Selain itu, terapkan pula gaya hidup berkelanjutan demi menjaga keberlangsungan bumi.
Pasalnya, perubahan iklim tak hanya berdampak pada kondisi bumi, tapi juga kesehatan manusia.
Pentingnya pola hidup sehat termasuk pemenuhan nutrisi dan olahraga bisa membuat daya tahan tubuh semakin kuat. (*)
Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.