Simak Kandungan dan Manfaat Wortel untuk Kesehatan Menurut dr Ema Surya Pertiwi

Senin 07 Okt 2024, 20:45 WIB
Kandungan dan manfaat di dalam wortel yang baik bagi kesehatan menurut Dr Ema Surya Pertiwi. (Pinterest)

Kandungan dan manfaat di dalam wortel yang baik bagi kesehatan menurut Dr Ema Surya Pertiwi. (Pinterest)

Ketika anda mengkonsumsi wortel secara teratur setiap hari maka bisa meningkatkan fungsi kinerja otak Saya ingin membuat sistem persinyalan dari tubuh menjadi lebih cepat.

Anda bisa mengkonsumsinya secara mentah untuk mendapatkan vitamin serta antioksidannya.

Namun jika anda ingin mendapatkan nutrisi dan mineral lainnya di dalam wortel maka bisa memasaknya terlebih dahulu.

Wortel adalah sayuran yang kaya akan nutrisi penting dan memberikan banyak manfaat untuk kesehatan tubuh.

Dengan kandungan beta-karoten yang tinggi, wortel sangat baik untuk menjaga kesehatan mata, kulit, serta memperkuat sistem kekebalan tubuh.

Selain itu, konsumsi wortel secara rutin dapat membantu menurunkan risiko penyakit kronis seperti kanker dan menjaga kesehatan jantung.

Menurut dr. Surya Ema Pertiwi, wortel bisa dikonsumsi dengan berbagai cara, mulai dari dimakan mentah hingga dijadikan jus, dan masing-masing cara konsumsi memiliki manfaat tersendiri.

Jadi, jangan ragu untuk menambahkan wortel ke dalam menu harian Anda untuk menjaga kesehatan tubuh secara menyeluruh.

Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News  dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.  

Berita Terkait

News Update