Daftar Prakerja Dapat Saldo Dana Insentif dan Pelatihan Gratis, Total Bantuan Hingga Rp4.200.000, Ini Hal yang Perlu Diketahui

Minggu 06 Okt 2024, 07:16 WIB
Program Kartu Prakerja 2024 berikan sejumlah manfaat bagi peserta dari pelatihan gratis hingga saldo dana insentif. (Edited by Sherina/Poskota)

Program Kartu Prakerja 2024 berikan sejumlah manfaat bagi peserta dari pelatihan gratis hingga saldo dana insentif. (Edited by Sherina/Poskota)

POSKOTA.CO.ID - Kartu Prakerja hadir untuk membantu masyarakat meningkatkan keterampilan dan mendapatkan bantuan berupa saldo dana insentif.

Program Kartu Prakerja merupakan upaya pemerintah untuk membantu masyarakat memenuhi kebutuhan peningkatan skill dan usaha agar bisa bersaing di pasar kerja.

Ini hal yang harus Anda ketahui untuk bisa memanfaatkan kesempatan emas tersebut. Berikut ini informasi lengkap tentang syarat, cara mendaftar, dan rincian insentif Prakerja.

Syarat Pendaftaran Kartu Prakerja

Agar bisa bergabung dalam program ini, ada beberapa persyaratan yang harus dipenuhi. Adapun syarat-syaratnya adalah:

  1. Warga Negara Indonesia (WNI) berusia minimal 18 tahun.
  2. Tidak sedang menempuh pendidikan formal (sekolah atau kuliah).
  3. Sedang mencari pekerjaan, terkena PHK, atau pekerja yang ingin meningkatkan keterampilannya.
  4. Bukan pejabat negara, anggota TNI/Polri, atau ASN.
  5. Dalam satu KK, maksimal dua NIK KTP yang dapat mendaftar.

Cara Daftar Kartu Prakerja

Berikut ini langkah-langkah yang perlu diikuti untuk mendaftar Kartu Prakerja secara online:

1. Buat Akun Prakerja

Kunjungi situs prakerja.go.id dan klik tombol 'Daftar', masukkan email atau nomor ponsel aktif untuk membuat akun. Pastikan untuk membuat kata sandi yang kuat dan mudah diingat.

2. Lengkapi Profil

Login kembali menggunakan akun yang sudah di buat dan lengkapi profil seperti riwayat pendidikan, pekerjaan, status dan lain sebagainya.

3. Verifikasi Identitas

Setelah mendaftar, Anda perlu melakukan verifikasi identitas dengan mengunggah foto KTP, foto selfi dan mengunggah nomor hp.

4. Ikuti Tes Kemampuan Dasar

Setelah verifikasi, peserta akan diminta untuk mengikuti tes singkat tentang motivasi dan kemampuan dasar untuk mengetahui kesiapan dan minat peserta.

5. Tunggu Pengumuman Seleksi

Jika lolos seleksi, Anda akan mendapatkan notifikasi dan bisa segera memilih pelatihan yang diinginkan.

Rincian Insentif yang Diterima

Total bantuan yang diterima peserta Kartu Prakerja bisa mencapai Rp4.200.000, yang terdiri dari beberapa komponen insentif sebagai berikut:

1. Biaya Pelatihan

Berita Terkait

News Update