Jika masih kurang, pertimbangkan untuk mencari pekerjaan sampingan atau usaha kecil-kecilan yang tidak memerlukan modal besar.
4. Hindari Pinjaman Tambahan
Jika sudah terjebak dalam utang, hindari pinjaman baru yang hanya akan menambah beban.
Gagal bayar pinjol dapat berdampak serius pada kondisi finansial seseorang.
Sebaiknya, hadapi masalah ini dengan bijak dan tetap berkomitmen untuk melunasi utang.
Jangan ragu untuk bernegosiasi dengan penyedia layanan pinjaman dan hindari keributan dengan debt collector.
Sebaiknya, ajak untuk cari solusi yang tepat agar Anda dapat mengatasi masalah keuangan dengan lebih baik.
Sekian cara mengatasi saat galbay pinjol dengan negosiasi disaat bunga yang terus menumpuk. Semoga bermanfaat!
Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.