Alhamdulillah Bansos Kartu Lansia Jakarta Segera Menyalurkan Bantuan Subsidi Rp1,8 Juta Tahap 4 2024 ke Rekening Bank DKI Milik Orang Tua dengan NIK ini, Simak Informasinya di Sini

Kamis 03 Okt 2024, 21:11 WIB
(Rivero Jericho S/Poskota)

(Rivero Jericho S/Poskota)

POSKOTA.CO.ID - Bantuan sosial Kartu Lansia Jakarta (KLJ) Tahap 4 tahun 2024 segera disalurkan ke rekening Bank DKI milik orang tua dengan Nomor Induk Kependudukan (NIK) ini. Yuk, simak informasi selengkapnya di sini.

Kartu Lansia Jakarta merupakan progam bansos yang berfokus pada kebutuhan sehari-hari orang tua dari keluarga kurang mampu yang NIKnya terdaftar dalam Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS).

Untuk mendapatkan bantuannya, ada beberapa syarat yang harus dipenuhi oleh calon penerimanya.

Melalui KLJ, orang tua bisa mendapatkan bantuan berupa saldo sebesar Rp1,8 Juta yang dipecah tiap periode salurnya.

Bantuan tersebut difungsikan untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari para orang tua mulai dari pangan, hingga obat-obatan.

Bantuan ini hanya akan disalurkan ke rekening Bank DKI, sebab program ini khusus untuk keluarga penerima manfaat di DKI Jakarta.

Dalam 1 tahap, bantuan subsidi dari DK ini akan mengalokasikan 3 bulan penyaluran.

Dengan nominal yang diberikan, pemerintah berharap para penerima bisa memanfaatkannya dengan baik.

Silakan simak syarat penerima, cara cek status penerima bansos KLJ, berikut cara mencairkannya ketika sudah tersalurkan di bawah ini.

Syarat Penerima Bansos KLJ

Berikut adalah beberapa syarat penerima bantuan sosial Kartu Lansia Jakarta yang dapat Anda simak:

  • Berdomisili di DKI Jakarta
  • Memiliki NIK KTP DKI Jakarta
  • Berusia 60 Tahun ke Atas
  • Terdaftar Dalam DTKS

Apabila memenuhi persyaratan di atas, para lansia di DKI Jakarta bisa mendapatkan saldo dana bansos KLJ.

Berita Terkait

News Update