Dengan panduan ini, kamu bisa mengikuti setiap tahap mulai dari pendaftaran hingga pencairan dana.
Yuk, simak aplikasi-aplikasi apa saja yang bisa membantu kamu menghasilkan uang dan bagaimana cara memaksimalkannya.
1. Island King
Untuk menghasilkan uang dari Island King, kamu perlu menyelesaikan berbagai misi untuk mengumpulkan koin yang bisa dikonversi menjadi uang tunai.
Kamu perlu bermain secara rutin untuk meningkatkan level, karena semakin tinggi levelmu, semakin banyak poin yang bisa kamu peroleh. Setiap misi dapat memberikan hingga 10.000-50.000 koin.
2. ISUL
Hanya dengan bermain mencari angka dan kata, kamu sudah bisa mendapatkan bayaran mulai dari puluhan hingga ratusan ribu rupiah setiap kali penarikan.
Menariknya lagi, kamu tidak perlu mengundang teman, cukup dengan memainkan game dan menyelesaikan tugas yang tersedia, kamu sudah bisa mendapatkan uang secara gratis.
3. JETON
Jeton merupakan platform permainan online yang cukup seru untuk kamu mainkan.
Kamu dapat memenangkan koin Binance ini setiap hari, serta dapat meningkatkan pendapatan dengan menyelesaikan berbagai tugas yang diberikan.
4. mReward