Pastikan Anda tidak meminjam lagi melalui pinjol hanya untuk menutupi utang yang ada.
Hal tersebut tentunya akan merugikan Anda dan membuat utang Anda semakin menumpuk dan sulit dilunasi.
3. Cari Sumber Penghasilan Baru
Saat ini jika penghasilan Anda tidak cukup untuk melunasi utang, sebaiknya pertimbangkan untuk mencari sumber pengahasilan tambahan terbaru.
Anda bisa mencoba untuk berjualan atau mencari kerja sampingan dan bisa juga dengan memanfaatkan skil keterampilan yang dimiliki untuk mendapatkan uang.
Adanya pemasukan tambahan akan mempercepat Anda bisa melunasi utang dan terbebas dari galbay pinjol.
Demikian informasi mengenai tips cerdas keluar dari jerat utang pinjo agar tidak terjadi galbay. Semoga bermanfaat!
Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.