Fakta Prakerja Gelombang 72 Akan Masih Dibuka Kembali, Inilah Informasinya!

Selasa 01 Okt 2024, 23:57 WIB
Prakerja gelombang 72 dihentikan, inilah fakta informasinya. (Prakerja)

Prakerja gelombang 72 dihentikan, inilah fakta informasinya. (Prakerja)

POSKOTA.CO.ID - Bagi pendaftar yang baru ingin ikut program Prakerja gelombang 72 masih ada kesempatan.

Meski banyak spekulasi bahwa Prakerja 2024 dihentikan, namun ada fakta lain jika Prakerja akan diteruskan kembali di tahun 2024.

Inilah penjelasan Prakerja akan dibuka kembali pendaftarannya.

1. Akses pembuatan akun Prakerja masih bisa

Biasanya jika penyelenggara Prakerja telah menutup programnya, akses pembuatan akun Prakerja tidak bisa diakses.

Jadi kemungkinan besar program Prakerja 2024 akan dilanjutkan kembali meski pihak Prakerja belum memastikan tanggal berapa dibuka kembali pendaftarannya.

2. Biasanya jika Program Prakerja ditutup ada pemberitahuan

Meskipun sudah hampir 2 belum, pendaftaran prakerja belum dibuka kembali.

Dan pihak prakerja juga belum mengumumkan secara resmi Prakerja akan dihentikan untuk tahun 2024.

Jadi diperkirakan Prakerja gelombang selanjutnya akan dibuka kembali.

Biasanya pihak penyelenggara Prakerja jika menutup gelombang, diberitahukan melalui Instagram resmi Prakerja.

Namun hingga saat ini pihak prakerja belum mengumumkannya, jadi hal itu kemungkinan besar pendaftaran Prakerja akan dilanjutkan kembali atau akan dibuka kembali.

Sampai saat ini,  akses pembuatan akun Prakerja masih bisa diakses, jadi prediksi pendaftaran Prakerja gelombang 72 akan dibuka kembali.

Namun bagi mereka yang ingin ikutan, follow akun Instagram Prakerja agar mendapatkan informasi yang lebih update.

Sebelum itu, kalian yang baru mendaftarkan Prakerja, harus menyiapkan beberapa persyaratannya, diantaranya.

1. Siapkan E-KTP dan Kartu Keluarga (KK)

2. Nomor HP aktif dan kamera dengan kualitas bagus untuk scan wajah.

3. Siapkan Rekening BCA atau BNI bisa juga menggunakan e-wallet seperti OVO, DANA, Gopay dan Linkaja.

Itulah persyaratan dasar yang harus disiapkan peserta yang hendak buat akun prakerja gelombang 72.

Jangan sampai kalian ketinggalan informasi pembukaan prakerja, sebab bagi peserta lolos akan mendapatkan Saldo Dana gratis Rp700.000.

Serta beasiswa pelatihan kerja gratis diberikan dana sebesar Rp3.500.000.

Berita Terkait

News Update