POSKOTA.CO.ID - Bagi masyarakat Indonesia saat ini pinjaman online atau Pinjol menjadi solusi cepat untuk meminjam uang tanpa persyaratan apapun.
Dengan bermodalkan KTP dan HP, warga dengan gampangnya bisa meminjam uang ratusan ribu hingga jutaan.
Namun kadang terbalik saat melunasi hutang yang lebih sulit membayarnya.
Hal itulah yang menyebabkan Debt Collector DC pinjol akan menghubungi nasabah untuk segera melunasi utangnya.
Para nasabah tidak perlu khawatir jika DC lapangan pinjol menghubungi ratusan kali atau memberikan pesan.
Nasabah pinjol hanya perlu bernegosiasi dengan DC lapangan pinjol tersebut.
Trik dan tips cara negosiasi dari akun channel Youtube Fintechid dengan sopan dan tidak panik.
1. Angkat Satu Kali Telpon Jika Dihubungi DC lapangan Pinjol
2. Tanyakan Detail Utang Pinjol
3. Tanya Identitas Debt Collector DC Lapangan Pinjol
4. Berani Berkata Jujur Kondisi Keuangan Nasabah
Para nasabah harus sampaikan dengan perkataan jujur dan terbuka mengenai kondisi keuangan yang sedang terjadi.
DC pinjol yang legal biasanya lebih kooperatif jika mereka memahami kesulitan yang nasabah alami.
Selanjutnya adalah jangan memberikan janji-janji.
Hal itu yang nantinya DC pinjol akan terus menelpon kalian berulang kali.