Begini cara lolos seleksi pendaftaran Kartu Prakerja gelombang 72:
- Memenuhi syarat dan ketentuan yang berlaku
- Mengisi semua data yang dibutuhkan secara benar dan valid seperti NIK KTP atau KK, alamat, email, nomor telpon, dan lainnya
- Mengisi soal Tes Kemampuan Dasar (TKD) dengan teliti
- Pastikan koneksi internet stabil selama te karena diklakukan secara online
- Verifikasi wajah di tempat dengan pencahayaan cukup
- Foto yang diunggah tidak boleh blur atau buram
DISCLAIMER: Artikel ini tidak menjamin keberhasilan Anda dalam meraih insentif Prakerja. Semua berdasarkan syarat dan ketentuan yang berlaku serta keputusan dari pihak Prakerja.
Perlu dicatat juga bahwa bagi yang telah lolos dan mendapatkan insentif Prakerja, Anda tidak bisa mengikuti program pemerintah ini lagi pada gelombang selanjutnya.
Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.