4 Sayuran yang Diklaim Bisa Bantu Kontrol Kadar Gula, Penderita Diabetes Wajib Tahu

Selasa 24 Sep 2024, 09:24 WIB
Ilustrasi. 4 sayuran yang diklaim bisa membantu kontrol gula darah. (Freepik/xb100)

Ilustrasi. 4 sayuran yang diklaim bisa membantu kontrol gula darah. (Freepik/xb100)

POSKOTA.CO.ID - Diabetes adalah penyakit kronis yang ditandai dengan tingginya kadar gula (glukosa) darah.

Kondisi ini jika tidak dikendalikan bisa menyebabkan ginjal, merusak sistem saraf, dan organ lainnya.

Dikutip dari Times Now New, buah-buahan dan sayuran dipercaya dapat membantu mengurangi kadar gula pada penderita diabetes.

Setidak ada 4 sayuran yang diklaim bisa membantu kontrol gula darah, seperti berikut ini.

4 Sayuran yang Diklaim Bisa Bantu Kontrol Gula Darah


1. Selada

Sayuran berdaun hijau ini kaya akan vitamin K yang dapat membantu meningkatkan regulasi insulin, sehingga meningkatkan kadar gula darah. 

Vitamin K yang ada dalam selada juga membantu dalam pembekuan darah.

2. Terong

Sayuran ini kaya akan serat dan protein yang memperlambat proses penyerapan karbohidrat ke dalam darah, sehingga menjaga gula darah tetap terkendali.

3. Brokoli

Brokoli juga tinggi protein yang membantu meningkatkan kadar gula darah dengan memperlambat penyerapan karbohidrat. 

Berita Terkait
News Update