Bertambahnya saldo dana bansos itu dipicu karenan pengalokasian penyalurannya menjadi 3 bulan.
Para KPM berhak untuk mengecek status penerima saldo dana bansos periode Juli-September 2024 ini di situs resmi cek bansos kemensos.
Silakan simak informasi terkait ara mengecek status penerima saldo dana bansos PKH BPNT periode Juli-September melalui situs resmi cek bansos kemensos di bawah ini.
Cara Cek Bansos PKH BPNT di Situs Resmi Kemensos
Ikuti langkah-langkah berikut untuk mengecek status penerima bansos di situs resmi cek bansos kemensos:
- Buka situs resmi cek bansos kemensos di www.cekbansos.kemensos.go.id
- Masukkan data diri sesuai dengan KTP Anda (Provinsi, Kota/Kab, Kecamatan, dan Kelurahan/Desa)
- Masukkan nama penerima bansos PKH
- Isi kode Captcha dengan benar
- Klik 'Cari Data'
Data dan status penerima bantuan subsidi PKH BPNT akan ditampilkan setelah melakukan tahap-tahap di atas.
Apabila sudah dapat disalurkan, para KPM berhak untuk mencairkan saldo dana bansos gratis di ATM KKS.
Demikian informasi seputar saldo dana bansos PKH BPNT periode Juli-September 2024 berikut cara ceknya yang dapat Anda simak. Semoga bermanfaat.
Disclaimer: Poskota tidak mengetahui tanggal penyaluran saldo dana bansos PKH Juli-September 2024.
Tanggal pasti penyaluran tersebut hanya dapat dipastikan oleh pemerintah dan bank penyalur.
Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.