Kemudian di menit ke-25, giliran Beckham Putra yang mengancam gawang Carlos Eduardo tetapi tendangannya masih melebar.
Pertandingan mulai berubah saat di menit ke-27 Firza Andika diganjar kartu merah oleh wasit, karena melanggar Beckham Putra.
Dengan kekurangan pemain tersebut, Persib langsung memberikan serangan-serangan ke gawang Persija.
Barulah di menit ke-37 kerjasama ciamik antara Ciro Alves dan Dimas Drajad mampu dikonversi menjadi sebuah gol.
Hingga wasit meniup peluit tanda babak pertama usai, kedudukan masih 1-0 untuk keunggulan Persib Bandung.
Link Live Streaming
Untuk menyaksikan laga big match Liga 1, tinggal klik link live streaming resmi di bawah ini:
Persib vs Persija
Link Live Streaming: klik di sini
Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.