Proses ini dilakukan guna memastikan, bahwa Anda cukup layak untuk mendapatkan Bansos 10 Kg dari Kementerian Sosial (Kemensos).
2. Kunjungi Kantor Dinas Sosial
Untuk informasi lengkap terkait cara mendapatkan Bansos Beras 10 Kg ini, bisa dilakukan juga dengan mengunjungi kantor Dinas Sosial setempat.
Para petugas yang mengelola Bansos Beras 10 Kg ini, akan menjelaskan tata cara untuk mendapatkan bantuan tersebut.
3. Lengkapi Dokumen dan Formulir
Isi formulir pendaftaran tersebut dengan benar dan lengkap. Siapkan semua dokumen yang diperlukan seperti KTP, Kartu Keluarga (KK), serta bukti penghasilan jika diperlukan.
Dokumen tersebut, sejatinya akan digunakan guna keperluan verifikasi data dan identitas pendaftar.
4. Verifikasi dan Validasi Data
Usai melakukan tahapan tersebut, data yang disikan tersebut, akan diverifikasi oleh pihak yang berwenang.
Hal tersebut guna memastikan, bahwa Anda sudah bisa memenuhi persyaratan guna mendapatkan Bansos Beras 10 Kg.
Proses ini cukup penting untuk menjamin, bahwa bantuan tersebut disalurkan kepada yang berhak.
5. Tunggu Penyaluran