8 Golongan Masyarakat Paling Rentan Terjerat Pinjol Ilegal: Waspadai Tanda-tandanya!

Jumat 20 Sep 2024, 19:51 WIB
Simak 8 golongan masyarakat yang mudah terjerat pinjol ilegal. (Foto: Pinterest)

Simak 8 golongan masyarakat yang mudah terjerat pinjol ilegal. (Foto: Pinterest)

Mahasiswa yang membutuhkan uang tambahan untuk biaya pendidikan atau kehidupan sehari-hari juga berpotensi besar terjerat pinjol ilegal.

5. Pegawai Kontrak dan Freelance

Pegawai kontrak dan freelance tidak memiliki penghasilan tetap, sehingga mereka lebih rentan dalam situasi darurat keuangan.

6. Pensiunan

Golongan pensiunan juga tidak luput dari target pinjol ilegal. Karena keterbatasan pemasukan dan kebutuhan yang terus ada, banyak pensiunan yang terjebak dalam pinjol ilegal demi mendapatkan uang cepat untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari.

7. Pekerja Sektor Informal

Pekerja sektor informal seperti buruh harian lepas, pedagang kaki lima, atau pekerja bangunan sering kesulitan mendapatkan akses kredit dari bank atau lembaga keuangan resmi.

8. Pengangguran

Pengangguran atau mereka yang baru saja kehilangan pekerjaan sering kali membutuhkan dana cepat untuk bertahan hidup. Pinjol ilegal menawarkan solusi sementara yang tampak mudah namun sebenarnya penuh jebakan.

Tanda-Tanda Umum Pinjol Ilegal

Agar tidak terjebak pinjol ilegal, kenali beberapa tanda berikut:

1. Syarat Mudah dan Tanpa Verifikasi: Pinjol ilegal biasanya menawarkan pencairan dana tanpa proses verifikasi yang ketat, bahkan tanpa jaminan.

Berita Terkait

News Update