Siswa tersebut harus sudah melakukan aktivasi rekeningnya paling lambat tanggal 30 Juni 2024 lalu.
Jika siswa yang terdaftar baru melakukan aktivasi setelah bulan Juni berakhir tidak perlu khawatir karena bantuan tetap akan cair secara bertahap.
Siswa penerima bantuan akan mendapatkan saldo dana bansos ini melalui Kartu Indonesia Pintar (KIP) dan buku tabungan Simpanan Pelajar (SimPel).
Adapula bank penyalur untuk bansos PIP, jenjang sekolah SD dan SMP akan disalurkan melalui bank BRI, jenjang SMA dan SMK disalurkan melalui bank BNI, dan BSI untuk seluruh jenjang sekolah yang ada di Provinsi Aceh.
Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.