Anindya Bakrie Terpilih Jadi Ketum Kadin, Arsjad Rasjid Sebut Tidak Sah dan Beberkan Bukti Munaslub Ilegal 

Minggu 15 Sep 2024, 17:00 WIB
Ketua Umum Kadin Indonesia, Arsjad Rasjid. (Dok. Istimewa)

Ketua Umum Kadin Indonesia, Arsjad Rasjid. (Dok. Istimewa)

"Kami yakin akan terungkap bukti-bukti sah dan meyakinkan dalam bentuk surat-surat dan dokumen terkait persiapan munaslub yang menunjukkan keterlibatan individu dan kelompok dalam lingkup Kadin Indonesia," katanya. 

Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari. 

Berita Terkait

News Update