Kartu Prakerja Gelombang 72 Hampir Dibuka, Siapkan Nomor Induk Kependudukan Anda untuk Dapatkan Insentif Saldo Dana Gratis Rp4,2 Juta dari Pemerintah, Simak Informasi Terbarunya di Sini

Jumat 13 Sep 2024, 19:07 WIB
Info terbaru pembukaan Prakerja Gelombang 72 (prakerja.go.id)

Info terbaru pembukaan Prakerja Gelombang 72 (prakerja.go.id)

5. Bukan merupakan Aparatur Sipil Negara, TNI/POLRI, Kepala Desa dan perangkat Desa, serta Direksi, Komisaris.

6. Bukan merupakan Dewan Pengawas Badan Usaha Milik Negara/Badan Usaha Milik Daerah (BUMN/BUMD).

7. Buka penerima Kartu Prakerja Tahun 2020, 2021, 2022, dan 2023.

8. Maksimal 2 Nomor Induk Kependudukan (NIK) dalam 1 Kartu Keluarga (KK) yang bisa daftar, dan menjadi peserta Kartu Prakerja 2024.

9. Penerima bansos bisa mengikuti program Kartu Prakerja 2024.

Setelah kamu memenuhi syarat di atas, segera lakukan pembuatan akun untuk mengikuti seleksi gelombang 72 secepatnya.

Jika kamu belum pernah mendaftar atau membuat akun Kartu Prakerja sebelumnya, ikuti langkah-langkah berikut:

Cara Membuat Akun Prakerja

1. Persiapkan perangkat HP atau komputer dengan koneksi internet yang stabil.

2. Masuk ke link resmi Prakerja untuk melakukan pendaftaran di prakerja.go.id

3. Akses dashboard Kartu Prakerja.

4. Buat akun dengan mengklik “Daftar Sekarang” di pojok kanan atas.

5. Isi data sesuai KTP, termasuk nama, alamat email, dan password pada kolom yang disediakan.

Berita Terkait
News Update