POSKOTA.CO.ID - Capcut menawarkan kesempatan bagi penggunanya untuk mendapatkan saldo DANA gratis hingga Rp300.000 per hari, simak cara klaim hadiahnya.
CapCut merupakan aplikasi edit video yang polpouler di berbagai negara termasuk Indonesia khususnya di kalangan anak muda.
Tak hanya memudahkan dalam membuat konten menarik, CapCut juga menyediakan program yang memungkinkan pengguna mendapatkan penghasilan tambahan.
Untuk dapat saldo DANA gratis dari aplikasi penghasil uang CapCut, kamu harus daftar menjadi creator video dan membuat template.
Apabila template video kamu banyak dipakai orang lain, kamu bahkan bisa gajihan tiap minggu dengan nominal hingga jutaan rupiah.
Dalam artikel akan dibahas tutorial bagaimana cara mendapatkan saldo DANA dengan membuat template video saja. Bahkan pemula pun bisa lho menghasilkan uang dengan mudah asal menerapkan tips berikut.
Cara Daftar Creator Video Capcut
Untuk bisa mengklaim saldo DANA gratis hingga ratusan ribu per hari dari CapCut, kamu harus daftar terlebih dahulu menjadi creator video. Berikut panduannya:
1. Unduh dan Buat Akun Capcut
Jika kamu belum memiliki aplikasi CapCut, unduh aplikasi tersebut melalui Google Play Store atau App Store.
Setelah mengunduh, lakukan pendaftaran dengan menggunakan nomor ponsel atau akun media sosial.
3. Klik Ikon Template