Tanpa Cantumkan KTP, 6 Aplikasi Pinjaman Online ini Cocok Bagi Anda yang Membutuhkan Dana Cepat!

Selasa 10 Sep 2024, 21:21 WIB
Aplikasi pinjol legal berizin OJK mudah cair tanpa KTP. (Freepik)

Aplikasi pinjol legal berizin OJK mudah cair tanpa KTP. (Freepik)

POSKOTA.CO.ID - 6 aplikasi pinjaman online (Pinjol) tanpa ribet hanya modal KTP langsung cair cocok bagi anda yang membutuhkan dana cepat.

Saat ini pinjaman online tanpa syarat KTP tentu menjadi hal yang menarik ditambah lagi bisa cair dengan cepat.

Apalagi di tengah kebutuhan ekonomi yang mendesak sehingga dibutuhkan cara cepat, dan mudah dalam mendapat pinjaman.

Tetapi jangan salah memilih jasa pinjol walaupun cepat cair bisa saja ada penipuan.

Agar terhindar dari penipuan, anda wajib memilih Pinjol yang sudah mengantongi izin dari Otoritas Jasa Keuangan (OJK).

Selain itu, Anda juga harus menyesuaikan kemampuan mengembalikan uang pinjaman dengan tenor yang ditawarkan oleh penyedia pinjol.

Rekomendasi Pinjol Legal Berizin OJK

1. Danafix

Untuk syarat pinjol Danafix:

  • Berusia minimal 18 tahun
  • Memiliki KTP, serta tinggal sekaligus bekerja di Indonesia
  • Pinjaman limitnya Rp500.000 sampai Rp2.500.000 pada pinjaman pertama. Limit Rp500.000 sampai Rp20 juta Pada pinjaman kedua, dan seterusnya tenornya 3 sampai 6 bulan.

2. Kredivo

Kredivo memiliki persyarat seperti:

  • Berusia 18 hingga 60 tahun
  • Berpenghasilan minimal Rp3 juta dan berdomisili di area layanan Kredivo
  • Pinjaman mulai dari Rp500.000 sampai Rp30 juta
  • Bunga 0% untuk tenor pelunasan 30 hari 2,6%, untuk tenor pelunasan 3 bulan 6 bulan, hingga 12 bulan.

3. AdaKami

Adapun syarat pinjol AdaKami, harus melampirkan KTP. Pinjaman dari Rp400.000 sampai Rp10 juta tenornya 3, 6, dan 12 bulan lalu.

4. Easycash

Persyaratannya berusia 21 tahun, mempunyai KTP, dan mempunyai pekerjaan tetap pinjaman. Limit Rp10 juta cair dalam sehari untuk tenor 93 sampai 120 hari.

5. Tunaiku

Persyaratannya, WNI berusia 21 hingga 55 tahun, mempunyai penghasilan tetap, dan rekening Bank sendiri. Pinjamannya mulai dari Rp2 juta sampai Rp20 juta dengan tenor 6 sampai 20 bulan, bunga 3 sampai 4% setiap bulan.

6. Akulaku

News Update