Pameran Visualisasi Moderasi Beragama MTQ XXX, VR Candi Borobudur Pukau Pengunjung

Selasa 10 Sep 2024, 12:23 WIB
Foto: Pelajar SMA sedang mencoba Virtual Reality (VR) Candi Borobudur dalam Pameran Visualisasi Moderasi Beragama MTQ XXX, Samarinda, Kalimantan Timur. (Dok. Ditjen Bimas Buddha)

Foto: Pelajar SMA sedang mencoba Virtual Reality (VR) Candi Borobudur dalam Pameran Visualisasi Moderasi Beragama MTQ XXX, Samarinda, Kalimantan Timur. (Dok. Ditjen Bimas Buddha)

Pameran Visualisasi Moderasi Beragama menjadi salah satu daya tarik utama dalam MTQ Nasional XXX, yang mengusung tema "Mewujudkan Masyarakat Cinta Al-Qur'an untuk Bangsa yang Bermartabat di Bumi Nusantara." Acara ini diikuti oleh 1.998 peserta dari 35 provinsi di seluruh Indonesia. Para peserta akan berkompetisi dalam 8 cabang perlombaan, menambah semarak kegiatan yang mengutamakan nilai-nilai moderasi dan toleransi di tengah keberagaman bangsa. (Ril)

Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.

News Update