POSKOTA.CO.ID - Cek ini link live streaming Timnas Indonesia vs Australia di Kualifikasi Piala Dunia 2026 di sini, babak 1 masih imbang 0-0.
Pertandingan antara Timnas Indonesia melawan Australian di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta berlangsung seru.
Di awal babak pertama, tim Garuda sempat menciptakan peluang melalui tendangan jarak jauh Sandy Walsh.
Sayangnya tendangan menyusur lapang itu masih bisa ditahan oleh kiper Australia, Mat Ryan.
Setelah itu Indonesia sempat menguasai jalannya pertandingan selama 10 menit.
Selepasnya Australia memegang kendali penuh babak pertama dan menciptakan banyak sekali peluang di mulut gawang Maarten Paes.
Namun kegemilangan kiper asal FC Dallas mampu menepis semua peluang emas Australia, seperti tendangan Harry Souttar.
Hingga babak pertama berakhir skor masing imbang 0-0 sama kuat antara Timnas Indonesia vs Australia.
Bagi yang ingin menyaksikan siaran langsungnya bisa cek link live streaming di bawah ini.
Pertandingan ini bisa diakses melalui kanal RCTI dan Vision Plus, ini dia link live streaming Timnas Indonesia vs Australia: