Tak Banyak Orang Tahu Khasiat Ajaib Daun Pepaya, Ini Kata dr Zaidul Akbar

Senin 09 Sep 2024, 19:09 WIB
Manfaat daun pepaya untuk kesehatan tubuh menurut dr Zaidul Akbar (Foto/Pixabay)

Manfaat daun pepaya untuk kesehatan tubuh menurut dr Zaidul Akbar (Foto/Pixabay)

JAKARTA, POSKOTA.CO.ID - Tak banyak orang tahu khasiat ajaib daun Pepaya, Ini kata dr Zaidul Akbar.

Konten kali ini akan membahas mengenai manfaat dari daun pepaya yang wajib kamu ketahui.

Siapa sangka, daun pepaya yang sering dijumpai di sekitar kita ternyata memiliki manfaat ajaib lho.

Biasanya, Anda hanya menikmati buah pepaya saja. Tetapi, jika Anda tahu, daun pepaya rupanya tak kalah kaya akan manfaat.

Dikutip dari akun Instagram @dr.zaidulakbar.resep, dijelaskan bahwa selain buahanya, daun pepaya pun memiliki khasiat ajaib.

Lantas apa saja? Simak penjelasannya di bawah ini.

Menurut dr Zaidul Akbar, daun pepaya memiliki manfaat ajaib bagi kesehatan tubuh.

Berikut khasiat akan daun pepaya yang harus kamu ketahui.

1. Mengontrol gula darah

Daun pepaya memiliki khasiat untuk mengontrol gula darah dalam tubuh Anda.

2. Mengatasi DBD

Berita Terkait
News Update