Anggota Bhabinkamtibmas yang Lumpuhkan Pria Ngamuk Bersajam di Pulogadung Dapat Tiket PAG dari Kapolri

Minggu 08 Sep 2024, 13:14 WIB
Kapolri beri apresiasi kepada Aiptu Agus Supriyatna yang melumpahkan pria bersajam dan mengamuk di Pulogadung, Jakarta Timur. (Tangkapan layar/Instagram @lagi.viral)

Kapolri beri apresiasi kepada Aiptu Agus Supriyatna yang melumpahkan pria bersajam dan mengamuk di Pulogadung, Jakarta Timur. (Tangkapan layar/Instagram @lagi.viral)

Diketahui lebih lanjut, Danovan Sembiring dinyatakan positif narkoba jenis psikotropika sabu-sabu.

Hari ini diketahui setelah dirinya diantarkan ke rumah sakit dilakukan tes uji coba pada laboratorium.

Hal ini dibenarkan oleh Kapolres Metro Jakarta Timur Kombes Nicolas Ary Lilipaly. "Iya (pelaku positif sabu)," kata Nicolas Ary.

Selain itu juga pelaku yang meresahkan masyarakat ini Tengah dilakukan proses pemeriksaan jiwa pada Rumah Sakit tersebut.

Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari. 

Berita Terkait

News Update