Siap-siap! Pemegang KIS BPJS Kesehatan Berkesempatan Menerima 7 Bantuan Sosial dari Pemerintah, Berikut Cara Ceknya

Sabtu 07 Sep 2024, 16:39 WIB
Pemegang KIS BPJS kesehatan berkesempatan menerima bantuan sosial pemerintah (Foto: BPJS Kesehatan)

Pemegang KIS BPJS kesehatan berkesempatan menerima bantuan sosial pemerintah (Foto: BPJS Kesehatan)

Penerimanya adalah masyarakat yang masuk SK penerima BLT Dana Desa sesuai dengan hasil musyawarah desa atau kelurahan.

6. PBI

PBI adalah bantuan dari pemerintah yang tidak berwujud uang tunai ataupun barang.

Namun dalam wujud pelayanan kesehatan gratis di Puskesmas maupun di rumah sakit.

Masyarakat penerima bantuan PBI ini namanya harus masuk ke dalam DTKS Kementerian Sosial.

Penerima PBI nantinya juga otomatis menjadi peserta KIS BPJS Kesehtan yang tidak berbayar.

Nah untuk melakukan pengecekan 7 bantuan tersebut, peserta KIS BPJS Kesehatan bisa mengeceknya dengan cara berikut ini:

  • Kunjungi cekbansos.kemensos.go.id 
  • Isi data penerima Anda juga memilih provinsi, kabupaten/kota, kecamatan dan desa/kelurahan tempat Anda tinggal sesuai dengan data saat mendaftar
  • Isi nama lengkap sesuai yang tertulis di Kartu Tanda Penduduk (KTP)
  • Masukan 4 karakter huruf kode verifikasi ditampilkan pada kotak kode yang disediakan
  • Pilih "cari data" dan tunggu hingga informasi muncul di layar
  • Sistem Verifikasi Bansos Kementerian Sosial akan memverifikasi penerima manfaat nama berdasarkan data wilayah yang telah Anda masukan.

Demikian informasi pemegang KIS BPJS kesehatan berkesempatan menerima 7 bantuan pemerintah, semoga bermanfaat.

Dapatkan berita dan informasi menarik lainnya di Google News dan jangan lupa ikuti kanal WhatsApp Poskota agar tak ketinggalan update berita setiap hari.  
 

Berita Terkait

News Update